Resep Kue Bolu Jeruk Gulung Sederhana - Masih kembali bersama Blog saya yang membahas tentang Resep Kue Dan Camilan Lezat Resep Online Makanan, hari ini saya telah memposting Resep Kue Dan Camilan Lezat Resep Online Makanan terbaru yang berjudul Resep Kue Bolu Jeruk Gulung Sederhana dan sumber artikel ini saya dapat dari acara televisi, majalah, internet bahkan beberapa adalah karya saya pribadi. semoga artikel yang saya update ini menjadi sangat bermanfaat bagi pembaca
Judul Artikel : Resep Kue Bolu Jeruk Gulung Sederhana
Silahkan Baca Juga
Resep Kue Bolu Jeruk Gulung Sederhana - hidangan penutup untuk keluarga yang paling disukai adalah kue bolu. . pembuatan kue bolu tidaklah sulit, bahannyapun juga tak rumit. . hanya ketelatenan yang perlu dimiliki. . . banyak calon ibu atau bahkan ibu-ibu sering belajar membuat kue. . kue yang tak lain adalah kue bolu. . kalo sedang didapur pasti anak-anak slalu menanyakan kue bolu. . nah ini ada resep kue bole yang beda dari yang lain. . yang sering kita lihat kue bolu hanya berisi cream biasa, dengan taburan meisi atau keju dan umumnya bercita rasa pandan. . .kali ini sy akan membagikan resep kue bolu dengan rasa jeruk . . yuk disimak resep dan cara membuatnya. . .
Bahan Kue Bolu Jeruk Gulung Sederhana:
Cara Membuat Kue Bolu Jeruk Gulung Sederhana:
Bahan Kue Bolu Jeruk Gulung Sederhana:
- 8 kuning telur
- 3 putih telur
- 100 gram margarin, lelehkan
- 100 gram gula pasir
- 50 gram tepung terigu
- 25 gram tepung maizena
- 10 gram susu bubuk
- nutrisari rasa jeruk secukupnya ( sesuai selera )
- Selai jeruk/cream secukupnya
Cara Membuat Kue Bolu Jeruk Gulung Sederhana:
- Pertama Campur dan ayak tepung terigu, tepung maizena, nurisari dan susu bubuk.
- kocok telur dan gula pasir hingga mengembang.
- Masukkan campuran tepung sedikit demi sedikit sambil diaduk rata.
- Tuangkan margarin yang telah dilelehkan, aduk-aduk perlahan hingga adonan tercampur rata.
- Siapkan loyang ukuran 30x25x3 cm yang telah dioles margarin dan diberi alas kertas roti.
- tuangkan adonan di atas loyang, ratakan.
- Panggang adonan dalam oven bersuhu 185 derajat celsius selama 20 menit atau hingga matang.
- Keluarkan kue, dari cetakan, saat masih hangat, gulung kue lalu tahan.
- Dan saat kue sudah dingin, buka gulungan kue, oleskan selai jeruk, lalu gulung kembali hingga padat.
- Dan iris Bolu Gulung Jeruk sesuai selera dan siap dihidangkan
Tags aneka cake ulang tahun, aneka cake valentine, kue brownis, resep cake, resep camilan, resep cemilan, resep donat kentang, resep kue, resep kue bolu, resep kue kering lebaran, resep kue lebaran, resep nastar
Postingan Terbaru Resep Kue Dan Camilan Lezat Resep Online Makanan
Terimakasih telah membaca artikel kami yang berjudul Resep Kue Bolu Jeruk Gulung Sederhana semoga dapat membantu untuk kebutuhan sehari-hari seperti referensi tugas sekolah/perkuliahan, pekerjaan ataupun hanya menambah ilmu pengetahuan bagi para pembaca, apabila artikel ini berguna mohon bagikan ke teman-teman atau kerabat, semoga blog Resep Kue Dan Camilan Lezat Resep Online Makanan menjadi blog yang beretika dan tidak merugikan pihak manapun