Resep Kue Dan Camilan Lezat Resep Online Makanan Resep Pizza Tanpa Oven Ala ConEl



Resep Pizza Tanpa Oven Ala ConEl - Masih kembali bersama Blog saya yang membahas tentang Resep Kue Dan Camilan Lezat Resep Online Makanan, hari ini saya telah memposting Resep Kue Dan Camilan Lezat Resep Online Makanan terbaru yang berjudul Resep Pizza Tanpa Oven Ala ConEl dan sumber artikel ini saya dapat dari acara televisi, majalah, internet bahkan beberapa adalah karya saya pribadi. semoga artikel yang saya update ini menjadi sangat bermanfaat bagi pembaca

Judul Artikel : Resep Pizza Tanpa Oven Ala ConEl

Silahkan Baca Juga


Resep Pizza Tanpa Oven Ala ConEl - resep pizza ini kagak pake oven gan.. tapi cuma pake pan dah.. pasti agan-agan pada suka,, alatnya dijamin murah meriah,,hehehhe... sok atu dilihat resepnya..


Resep Pizza Tanpa Oven Ala ConEl





Roti :


  • 200 gr terigu protein tinggi
  • 5 gr ragi instan
  • 20 gram gula pasir
  • Sedikit garam
  • 1 sdm minyak zaitun
  • 110 ml air





Bumbu Halus Saus Merah :
  • 2 siung bawang putih
  • ¼ sdt lada

Saus Merah:
  • 2 tomat, rebus, kupas, buang,isi,dan cincang
  • 200 gr saus tomat atau tomat pasta juga boleh tapi harganya lebih mahal
  • ½ butir bawang bombay berukuran sedang
  • 2 sendok makan daging giling
  • 1 ½ sdt oregano bubuk atau oregani kering
  • 2 lembar daun bay
  • 1 sdt basil kering
  • Minyak untuk menumis
  • Garam dan gula secukupnya



Topping :
  • 50 gram jagung manis pipil
  • 100 gr fillet ayam ,cincang
  • Keju quick melt atau keju mozrella


Bumbu topping:
  • 1 siung bawang putih
  • 1/4sdt lada
  • Gula dan garam secukupnya
Cara Membuat:
Saus Merah :
1.Rebus tomat
2. Kupas tomat

3. Buang bijinya lalu cincang. Atau disertakan dengan bijinya ,gpp.
4. Cincang bawang bombay

5. Tumislah bumbu hingga harum

6. Masukkan tomat cincang, bawang bombay lalu daging giling

7. Masukkan saus tomat ataupun pasta tomat
8. Beri air,masak hingga matang dan menjelang diangkat tambahkan oregano, basil,dan daun bay.


Topping:
  1. Tumis bumbu halus
  2. Masukkan bawang bombay,tumis sampai harum
  3. Masukkan jagung dan ayam cincang lalu masak hingga matang,



Roti :
  1. Campur jadi satu dalam wadah : terigu,gula pasir, ragi instan, minyak zaitun, aduk rata.
2.Tuang air sedikit demi sedikit sambil diuleni. Menguleni adonan bisa menggunakan mikser ataupun tangan
3.Setelah kalis elastis,bulatkan adonan dan diamkan kurang lebih 30 menit
4. Bisa diletakkan di atas rice warmer agar proofingnya mantap
5.Setelah adonan mengembang 2 kali lipat, kempiskan dengan cara meninjunya *jangan keras-keras ,tar baskomnya jebrak :p dan adonanpun siap digunakan

 











Fisnishing :
  1. Bagi adonan menjadi beberapa bagian lalu bulatkan dan pipihkan. Memipihkan bisa menggunakan rolling pin, plastik , atau langsung dipipihkan di atas pan dadar yang dioles tipis margarin.


2. Diamkan 5-10 menit
3. Oles saus merah, topping,dan keju
4. Panggang di atas api yang sangat kecil hingga matang kurang lebih 10 menit. Ketika mmanggang, tutup pan dadar hingga panas dapat mematangkan pizza dengan sempurna.


5. Dan taraaa, pizza sudah jadi dalam sekejap.


Teteap empuk dan lembut walaupun tanpa bread improver

gimanaaaa,,, hehehehhe,, silahkan mencobaaa///!!!


Postingan Terbaru Resep Kue Dan Camilan Lezat Resep Online Makanan

Recent Post no Thumbnail by Tutorial Blogspot

Terimakasih telah membaca artikel kami yang berjudul Resep Pizza Tanpa Oven Ala ConEl semoga dapat membantu untuk kebutuhan sehari-hari seperti referensi tugas sekolah/perkuliahan, pekerjaan ataupun hanya menambah ilmu pengetahuan bagi para pembaca, apabila artikel ini berguna mohon bagikan ke teman-teman atau kerabat, semoga blog Resep Kue Dan Camilan Lezat Resep Online Makanan menjadi blog yang beretika dan tidak merugikan pihak manapun

Resep Kue Dan Camilan Lezat Resep Online Makanan Resep Pizza Tanpa Oven Ala ConEl

Anda telah membaca artikel kami yang berjudul Resep Kue Dan Camilan Lezat Resep Online Makanan Resep Pizza Tanpa Oven Ala ConEl , terimakasih, tetap semangat dan salam sukses Resep Kue Dan Camilan Lezat Resep Online Makanan

Bagikan ke Social Media :
Share on FB Tweet Share on G+ Submit to Digg

Artikel Terkait